Berbeda
Posted by ItaPenemuan diri
Posted by ItaBahagia,
Mengagumkan,
Menggemaskan,
Canggih,
Pemurah,
Berani,
Tabah,
Menyenangkan,
Bersyukur,
Apa adanya,
Tapi apapun pilihan yang kau inginkan hari ini,
Jadilah Dirimu Sendiri!
Kaunilai seseorang lewat penampilannya
Satu-satunya yang terpenting adalah
Apa yang terdapat dalam dirinya^^
Aku bisa
Posted by ItaMind Set: Aku Bisa
Bila Aku berfikir bahwa Aku telah ditaklukan,
maka sebenarnya Aku telah kalah
Bila Aku berfikir bahwa Aku tidak mampu,
maka Aku memang lemah.
Bila Aku ingin menang,
Tetapi aku berfikir bahwa Aku tidak bakal menang,
maka pastilah aku tidak bakal menang
Bila Aku berfikir bahwa Aku akan menerita rugi
maka Aku betul-betul merugi
Karena dimanapun di seputar jagad ini
sukses itu hanya berpangkal dari
kemampuan seseorang
yang mewujudkan jalan pikirannya
Bila Aku berfikir bahwa kedudukanku
akan tersisih dalam masyarakat,
maka Aku akan mengalami perlakuan yang demikian
Oleh sebab itu Aku Harus Berfikir
dalam usaha meninhgkatkan derajatku
Aku harus yakin benar akan diriku sendiri
Sebelum Aku memenangkan suatu hadiah
Pertarungan dalam medan hidup ini
Memang tidak selamanya mendatangkan keuntungan bagi yang kuat
Maupun yang cepat
Akan tetapi, lambat atau cepat
Orang yang menang itu, adalah
Orang yang sanggup berfikir, berfikir
Bahwa Aku Sanggup; AKU BISA
situs peteranswer.com
Posted by Itayang menjadi pertanyaan...saat ini adalah.....
Situs apakah itu?siapa yang buat?
apakah benar2 teknologi?
atau berbau magic kah?
candace Parker
Posted by ItaSeperti roket. Demikianlah karir Candace Parker tahun ini.Sukses membawa universitas TenneSSee menjuarai liga basket antar kampus(NCAA), sukses pula dalam debutnya di liga basket putri profesional(WNBA) bersama los aAbgeles Sparks dengan jadi pemain terbaik (MPV) dan rookie of the year.
Emas olimpiade beijing pun dicurinya bersama tim basket amerika Serikat, dan terakhir ia terpilih menjadi atlet terbaiktahun lalu versi Association Press (AP).
Dalam pemilihan yang digelar pada24 desember 2008 lalu parker meraih 36 suara. Raihan suara itu jauh mengalahkan para kandidat atlet purti terbaik AS lainnya seperti pegolf masyur Lorena Ochoa, yang telah dua tahun meraih gelar ini, namun semua sepakat bahwa parker pantas menerima gelar tersebut superwoman yang fenomenal ini menyihir para penonton dimana dia rata-rata mengumpulkan 18,5 point dan 19 rebounds.
Ia seperti memiliki semua senjata yang diperlukan seorang pebasket pria profesional yang yang tidak dimiliki para pebasket putri.
Lebih jauh lagi, parker disebut sebagai pebasket yang memberikan kehidupan baru terhadap basket putri di AS, dapat dilihat dengan mainnya parker di ajang WNBA para penonton mulai berbondong-bondong untuk menyaksikan, fenomena ini telah lama hilang karena sebelum kenal parker basket putri seperti mati suri. Ia disebut-sebut telah setara dengan para legenda basket putri dan hebatnya lagi parker masih berusia 22 tahun.
Biofile:
Nama : candace parker
Posisi: Forward
Liga: WNBA
Tinggi: 193cm
Berat: 79.4kg
Tim: Loas Angeles Spark
No:3
Tanggal lahir: 19 April 1986
Universitas: Tennessee
Karir Pro: 2008